Ringkasan:● Ranperpres PKUB berisiko melanggengkan diskriminasi pendirian rumah ibadah terhadap kelompok minoritas.● Data menunjukkan peningkatan pelanggaran kebebasan beragama yang belum mampu diatasi negara.● Koalisi sipil mendesak revisi kebijakan agar lebih inklusif dan sesuai konstitusi. Oleh: Rindrasari | Republikasi dari YKPI Akhir tahun sering kali diisi dengan perayaan, harapan baru, dan janji-janji perubahan. Namun, bagi sebagian warga, pergantian tahun tidak selalu ...
Ringkasan:● Pemaksaan jilbab sejak dini dapat menimbulkan luka psikologis karena mengabaikan tubuh dan pengalaman anak.● Religious trauma lahir dari praktik agama yang menekan melalui kontrol tubuh, relasi kuasa, dan simbol kepatuhan.● Pendidikan agama yang sehat menuntut empati, pilihan sadar, dan penghormatan terhadap pengalaman manusiawi. Oleh: Arina Rahmatika | Republikasi dari GUSDURian Agama sering kali diposisikan sebagai sumber nilai, moral, dan ...
Dalam masyarakat yang majemuk, Natal menemukan maknanya ketika ada sikap saling menghormati dan bekerja sama. Ringkasan:● Natal bermakna saat umat Kristiani hadir menghidupi toleransi nyata di ruang publik majemuk.● Toleransi sejati mewujud melalui aksi saling membantu antarumat beragama tanpa mengaburkan identitas iman.● Kerja sama lintas iman membangun rasa percaya dan memperkuat persaudaraan sebagai sesama warga. Oleh: Laurensius Rio | Republikasi ...
FKUB Kota Bogor Apresiasi Survei IKUB 2025, Toleransi Antarumat Beragama di Kota Bogor Sangat Tinggi
Ringkasan:● Survei IKUB 2025 menunjukkan tingkat toleransi umat beragama di Kota Bogor sangat tinggi.● Dimensi kerja sama antarumat beragama masih perlu diperkuat meski telah mencapai kategori tinggi.● Generasi muda menunjukkan peran signifikan dalam menjaga keberlanjutan Republikasi dari PAKARONLINE Toleransi antarumat beragama di Kota Bogor mencatat capaian sangat tinggi berdasarkan hasil Survei Indeks Kerukunan Umat Beragama (IKUB) Tahun 2025 yang dilakukan ...
Ringkasan:● Kekristenan di Asmat membawa pesan keselamatan sekaligus berisiko menghapus ingatan spiritual dan kosmologi lokal.● Kosmologi Asmat memandang roh leluhur, ritus, dan artefak sebagai realitas hidup yang menjaga keseimbangan kosmos.● Dialog setara antara Injil dan epistemologi Asmat membuka jalan dekolonisasi iman dan pemulihan ingatan spiritual. Oleh: Yunus Demianus Djabumona | Republikasi dari CRCS UGM Masuknya kekristenan di Asmat tidak hanya ...
Bagi masyarakat Mollo, air dipandang sebagai darah yang mengalirkan kehidupan, sementara hutan berfungsi layaknya kulit dan rambut yang melindungi tubuh. Ringkasan:● Masyarakat adat Mollo memandang alam sebagai tubuh hidup yang menyatu dengan identitas dan keberlangsungan manusia.● Tambang marmer merusak lingkungan sekaligus menghapus identitas sosial dan memicu konflik komunitas Mollo.● Kebijakan tambang perlu menghormati kosmologi, pengetahuan lokal, dan hak masyarakat adat. ...
Ringkasan:● Islam secara teologis menjamin kebebasan beragama dan melarang paksaan dalam berkeyakinan.● Tafsir kontekstual Al-Qur’an menegaskan pluralisme kewargaan dan kesetaraan hak politik lintas agama.● Hadis hukuman mati bagi murtad bersifat situasional, bukan larangan absolut atas kebebasan keyakinan. Oleh: Sukron Kamil – Guru Besar FAH UIN Syarif Hidayatullah Jakarta | Republikasi dari Harakatuna.com Di antara problem Indonesia kontemporer adalah persoalan kebebasan ...
Ringkasan:● Deteksi warning behaviors krusial untuk mencegah transformasi radikalisme menjadi aksi teror nyata.● Pola radikalisasi kini lebih sunyi dan individual, menuntut kewaspadaan rasional berbasis deteksi dini.● Keamanan Natal terjaga melalui sinergi otoritas dan resiliensi sosial berbasis kasih sayang. Oleh: Yusra R. Nugroho | Republikasi dari Harakatuna.com Setiap tahun, menjelang Natal, kota-kota di Eropa berubah menjadi ruang yang penuh cahaya, musik, ...
Dalam iman Katolik, keyakinan ini memberi ketenangan bahwa hidup tidak pernah sepenuhnya rusak. Selalu ada ruang untuk memulai kembali. Ringkasan:● Kegagalan adalah ruang memurnikan harapan dan memulai kembali sesuai perspektif iman Katolik.● Penerimaan diri dan dukungan komunitas membantu manusia bertahan di tengah situasi sulit.● Makna hidup tumbuh melalui ketekunan, kebersamaan, dan harapan jujur di tengah ketidakpastian. Oleh: Laurensius Rio | ...
Ringkasan:● Narasi keimanan disalahgunakan negara untuk mengalihkan tanggung jawab atas kegagalan sistemik dalam mitigasi bencana.● Tanggung jawab struktural negara tidak dapat digantikan oleh iman atau kesabaran warga yang paling rentan terdampak.● Ketimpangan gender dan kebutuhan spesifik korban perempuan sering diabaikan dalam penanganan bencana dan distribusi bantuan. Oleh: Widi Iskandar Rangkuti | Konten ini diambil dari kolaborasi akun Instagram JAKATARUB, SEJUK, ...
















