Informasi Jadwal Agenda Kegiatan Terkini

Ringkasan: ● Survei Kemenag 2025 menunjukkan Gen Z paling toleran beragama, melampaui Milenial dan Baby Boomers.● Gen Z mencatat indeks tertinggi kemampuan membaca Al-Qur’an dibandingkan seluruh generasi lain.● Kedewasaan sikap anak muda menjadi modal strategis menuju visi Indonesia Emas 2045. Oleh: Sucipto | Republikasi dari SINDOnews Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam (Ditjen Bimas Islam) Kementerian Agama (Kemenag) bekerja sama dengan ...

Oleh: Nicholas Ryan Aditya & Robertus Belarminus | Republikasi dari Kompas.com Ringkasan:● Kemenag akan mengadakan perayaan Natal bersama untuk pertama kalinya.● Menag Nasaruddin Umar menyebut langkah ini sebagai sejarah dan konsistensi toleransi.● Indonesia dianggap sebagai model toleransi beragama yang ditiru oleh banyak negara. Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar mengatakan, untuk pertama kalinya, Kementerian Agama akan menggelar perayaan Natal bersama. Meski ...